Kasdim Dampingi Kunjungan Kerja Dirjen Tanaman Pangan, Kementan RI 

- Jurnalis

Sabtu, 1 Februari 2025 - 21:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PASURUAN | KABARNEWDAY – Kasdim 0819/Pasuruan mendampingi Kunjungan Kerja Dirjen Tanaman Pangan, Kementerian Pertanian Republik Indonesia di Wilayah Kecamatan Wonorejo, Kabupaten Pasuruan. Kunjungan tersebut bertujuan untuk meninjau perkembangan Laju Tanam Tanaman Pangan (LTT) dan mendukung peningkatan produksi pangan nasional. Sabtu (01/02/2025).

Dalam arahannya Bapak Rachmad S.Sl M Pm, Dirjen Tanaman Pangan Kementan RI menyampaikan bahwa pentingnya kolaborasi antara pemerintah pusat, daerah, dan masyarakat untuk menciptakan ketahanan pangan yang berkelanjutan. “Program ini akan mendukung kesejahteraan petani dan mendorong Indonesia menuju kemandirian pangan,” pungkasnya.

Baca Juga :  Polresta Sidoarjo Berhasil Amankan 4 Tersangka Pencurian Pipa Stainless di Tjiwi Kimia

“Selain memberikan sambutan, Bapak Rachmad S.Sl M Pm, secara langsung mendengarkan masukan atau saran dari masyarakat secara tatap muka.”

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu Mayor Inf Teguh Hery Wignyono Kasdim 0819/Pasuruan menyampaikan bahwa, “Kunjungan kerja Dirjen Tanaman Pangan, Kementerian Pertanian Republik Indonesia ini salah satu langkah nyata dalam memperkuat kerjasama antara pemerintah pusat, daerah, serta pihak terkait lainnya dalam upaya mencapai target ketahanan pangan nasional yang berkelanjutan, ” jelas Kasdim

Baca Juga :  Grebek Rumah Kontrakan, Polsek Bangil Amankan Empat Pelaku Penyalahgunaan Sabu

Hadir Dalam kegiatan tersebut antara lain; Bapak Rachmad S.Sl M Pm (Dirjen Tanaman Pangan Kementan RI), Mayor Inf Teguh Hery Wignyono (Kasdim 0819/Pasuruan), Kapten Inf Nicolas ( Danramil 0819/13 Wonorejo), IBu Lilik wiji (Kadis Ketahanan pangan Kab Pasuruan), dan PPL 24 Kecamatan sekabupaten Pasuruan.(Hil/hms)

Berita Terkait

Semangat Gotong Royong Babinsa Karangrejo Bersama Warga Bersihkan TPU
104 Personel Amankan Ibadah Paskah di 39 Gereja Kabupaten Pasuruan
Satresnarkoba Polres Pasuruan Kota Ungkap 5 Pelaku Jaringan Pengedar Sabu-sabu
Telah Hadir !! Vaksin Internasional di RSUD Bangil 
Babinsa Bersama PPL, Dampingi Bulog Dalam Rangka Sergap 
Polres Pasuruan Kota Bekuk 3 Preman Diduga Peras Perusahaan di Kawasan Pier, Sehingga Dapat Apresiasi Dari Bupati 
Polres Pasuruan Kota Amankan Terduga Pelaku Premanisme di Wilayah PIER
Polres Lamongan Gelar Jumat Curhat Bahas Maraknya Order Fiktif dan Keamanan Pengiriman
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 16:09 WIB

Semangat Gotong Royong Babinsa Karangrejo Bersama Warga Bersihkan TPU

Jumat, 18 April 2025 - 08:39 WIB

104 Personel Amankan Ibadah Paskah di 39 Gereja Kabupaten Pasuruan

Kamis, 17 April 2025 - 20:35 WIB

Satresnarkoba Polres Pasuruan Kota Ungkap 5 Pelaku Jaringan Pengedar Sabu-sabu

Selasa, 15 April 2025 - 11:44 WIB

Babinsa Bersama PPL, Dampingi Bulog Dalam Rangka Sergap 

Senin, 14 April 2025 - 16:29 WIB

Polres Pasuruan Kota Bekuk 3 Preman Diduga Peras Perusahaan di Kawasan Pier, Sehingga Dapat Apresiasi Dari Bupati 

Berita Terbaru

Lapas/Rutan

Lapas Kelas IIB Pasuruan Gelar Kegiatan Donor Darah

Sabtu, 19 Apr 2025 - 16:25 WIB