Cawagub Emil Bareng Cabup Rusdi Blusukan Di Pasar Tradisional Pandaan

- Jurnalis

Jumat, 27 September 2024 - 15:40 WIB

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Advertisements

PASURUAN | Kabarnewsday – Calon Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak menjalani kampanye hari ke 3 dengan blusukan ke Pasar Tradisional Pandaan, Kecamatan Pandaan Pasuruan Jum’at (27/09/2024)

Saat blusukan, Emil ditemani sang istri Arumi Bachsin dan didampingi Calon Bupati Pasuruan nomor urut 2 Muhammad Rusdi Sutejo.

Begitu menginjakan kakinya di Pasar Pandaan, Emil dan Arumi langsung dikerumuni para pedagang dan pengunjung, berebut bersalaman dan minta foto bersama.mereka para pedagang dan pengunjung juga meneriakkan dukungan ke Emil dan Rusdi.

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Emil mengatakan, kunjungannya ke pasar ini merupakan suatu hal yang sering ia lakukan dengan Khofifah selama menjabat jadi Gubernur dan wakil gubernur Jawa Timur. Tujuannya, untuk memantau kondisi dan stabilitas harga kebutuhan pokok masyarakat di pasar.

Menurut Emil “pasar merupakan tempat produk produk yang ada di Jawa Timur untuk dipasarkan, sudah banyak pasar yang di benahi tetapi banyak juga yang belum dibenahi, misalnya untuk yang berjualan daging, itu tempatnya perlu dibenahi seperti salurannya biar lancar dan tidak menimbulkan bau, karena menggangu pedagang lain yang tidak berjualan daging, semakin baik pasarnya semakin nyaman masyarakat untuk berbelanja” ujarnya

Ditambahkannya “tantangan terbesar pasar saat ini mereka para pedagang harus bersaing dengan pedagang online, untuk itu pihaknya mengajak para pedagang untuk jualan secara indriver, disamping berjualan di pasar juga berjualan secara online, ini adalah suatu prioritas dari pihaknya untuk mendongkrak penjualan pedagang,kita juga harus mencari solusi bagi para pedagang yang berjualan di luar pasar, karena kalau mereka berjualan di luar yang di dalam pasti tidak laku, inilah yang perlu kita Carikan solusinya secara Gradual, mereka tidak harus digusur tapi diselesaikan dengan baik mencarikan tempat untuk mereka, “, jelasnya.

“Fungsi propinsi harus bisa menjadi wakil pemerintah pusat,jadi kita harus menentukan skala prioritas, bersama Bupati dan walikota, mana saja pasar yang harus di benahi, Pasar Pandaan merupakan salah satu perhatian kami, disamping itu dengan sering melakukan bazar dengan menggelar produk UMKM adalah salah satu solusi”, pungkasnya.(Hil)

Penulis : Hilda

Berita Terkait

Ciptakan Keharmonisan Bersama,Paguyuban Pedagang Daging Kota Pasuruan Sosialisasikan Harga Daging
Khidmat dan Penuh Kepedulian, Kodim 0819 Pasuruan Gelar Khitan Massal dan Pengobatan Gratis Bersama Ningsih Tinampi
Polres Pasuruan Gelar Press Coference Sukses Ungkap Jaringan Kampung Narkoba dan TPPU Rp 3 Miliar
Polres Pasuruan Gelar Patroli Gabungan Antisipasi Peredaran Miras
Perkuat Sinergi dan Etika Liputan, Polres Pasuruan Gelar PIRAMIDA
Polres Pasuruan Kota Ungkap Jaringan Narkoba, 3 Tersangka Ditangkap dan 43 Gram Sabu Diamankan
Polres Pasuruan Tangkap Kurir Sabu di Gempol, Amankan 161 Gram Sabu dan Ekstasi
Polres Pasuruan Peringati Hari Juang Polri 2025, Kenang Perjuangan Polri Merebut Kemerdekaan
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 19:06 WIB

Ciptakan Keharmonisan Bersama,Paguyuban Pedagang Daging Kota Pasuruan Sosialisasikan Harga Daging

Senin, 22 September 2025 - 16:41 WIB

Khidmat dan Penuh Kepedulian, Kodim 0819 Pasuruan Gelar Khitan Massal dan Pengobatan Gratis Bersama Ningsih Tinampi

Rabu, 17 September 2025 - 15:01 WIB

Polres Pasuruan Gelar Press Coference Sukses Ungkap Jaringan Kampung Narkoba dan TPPU Rp 3 Miliar

Minggu, 7 September 2025 - 14:07 WIB

Polres Pasuruan Gelar Patroli Gabungan Antisipasi Peredaran Miras

Minggu, 7 September 2025 - 14:00 WIB

Perkuat Sinergi dan Etika Liputan, Polres Pasuruan Gelar PIRAMIDA

Berita Terbaru

Daerah

Peringati HUT ke- 53 PDIP Gelar Sarasehan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 22:40 WIB