Kapolres Pasuruan Apresiasi Kegiatan Sosial Polsek Purwodadi dan KPD

- Jurnalis

Senin, 26 Mei 2025 - 12:02 WIB

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Advertisements

PASURUAN | Kabarnewsday – Kapolsek Purwodadi Iptu Topo Utomo, S.H. beserta anggota dan Danramil 22/0819 Kapten CKE Ahmad Suroso beserta anggota menghadiri kegiatan distribusi Bansos oleh Komunitas Peduli Dhuafa (KPD) di Dsn Pesantren Ds Pucangsari Kec. Purwodadi Minggu, 25/05/25.

Kegiatan ini merupakan contoh nyata kepedulian Polri dan komunitas peduli dhuafa (KPD) terhadap masyarakat di Purwodadi dan kabupaten Pasuruan secara umum. Diketahui bahwasanya KPD telah berkali-kali melakukan kegiatan sosial kemasyarakatan.

Kapolres Pasuruan AKBP Jazuli Dani Iriawan memberikan apresiasi atas kegiatan ini. “Ini benar dan harus ditiru oleh jajaran lain, bahwa polisi hadir di masyarakat bukan sebatas keamanan namun juga bersatu dalam kegiatan yang bermanfaat bagi masyarakat,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kegiatan ini, 15 paket Bansos didistribusikan kepada masyarakat yang membutuhkan. Salah satu penerima manfaat mengungkapkan rasa terima kasihnya. “Terimakasih komunitas KPD yang bantu kami, juga bapak polisi dan lainnya, semoga Allah SWT membalas dengan berlipat ganda,” ujar salah satu penerima.

Kegiatan distribusi Bansos ini berjalan aman, lancar, dan kondusif terkendali. Kehadiran Polri dan komunitas (KPD) dalam kegiatan ini sebagai komitmen mereka dalam membantu dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.(Hil/hms)

Berita Terkait

Sertijab Kapolres Pasuruan Berlangsung Khidmat, AKBP Harto Agung Resmi Pimpin Polres Pasuruan
Panen Jagung Serentak Kuartal I 2026 bersama Kapolri, Kapolres Pasuruan Tegaskan Komitmen Ketahanan Pangan
Polres Pasuruan Pantau Arus KA di Bangil, Libur Nataru 2025 Volume Penumpang Turun
Supervisi Ops Lilin Semeru 2025, Tim Stamaops Polri Cek Kesiapan Pos Yan Tamandayu Pandaan
Undercover Buy Berhasil, Satnarkoba Polres Pasuruan Kota Tangkap Pengedar Sabu di Lekok
Rakor Pengamanan Aksi Damai di Nguling, Polres Pasuruan Kota Tekankan Kondusivitas Wilayah
Polres Pasuruan Salurkan Bansos untuk Warga Terdampak Sambaran Petir di Desa Cowek
Doa Bersama HUT Reserse, Kapolres: Spiritual Perkuat Mental
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 19:16 WIB

Sertijab Kapolres Pasuruan Berlangsung Khidmat, AKBP Harto Agung Resmi Pimpin Polres Pasuruan

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:18 WIB

Panen Jagung Serentak Kuartal I 2026 bersama Kapolri, Kapolres Pasuruan Tegaskan Komitmen Ketahanan Pangan

Minggu, 28 Desember 2025 - 15:03 WIB

Polres Pasuruan Pantau Arus KA di Bangil, Libur Nataru 2025 Volume Penumpang Turun

Kamis, 25 Desember 2025 - 07:17 WIB

Supervisi Ops Lilin Semeru 2025, Tim Stamaops Polri Cek Kesiapan Pos Yan Tamandayu Pandaan

Rabu, 24 Desember 2025 - 23:58 WIB

Undercover Buy Berhasil, Satnarkoba Polres Pasuruan Kota Tangkap Pengedar Sabu di Lekok

Berita Terbaru

Daerah

Peringati HUT ke- 53 PDIP Gelar Sarasehan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 22:40 WIB