Dinas Pertenakan Dan Kesehatan Hewan Kabupaten Gelar Pemeriksaan antemortem Serta Postmortem

- Jurnalis

Sabtu, 7 September 2024 - 22:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PASURUAN | Kabarnewsday – Lakukan Pemantauan Sebelum dan Pasca Penyembelihan Hewan Kurban,Untuk memastikan hewan kurban aman dikonsumsi, Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Pasuruan rutin menggelar pemeriksaan antemortem (sebelum penyembelihan) dan postmortem (pasca penyembelihan).Rabu,4/9/2024.

Ada 924 titik lokasi penyembelihan yang dipantau oleh tim dari Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Pasuruan.

Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Pasuruan drh. Ainur Alfiyah menyampaikan, saat Idul Adha, Senin, 17 Juni 2024 kemarin, Pj Bupati Pasuruan Dr. Andriyanto, S.H., M.Kes. menyerahkan hewan kurban berupa seekor ekor sapi limousin seberat 650 kg dan juga dua ekor kambing.

Pemberian hewan kurban 1 ekor sapi limousin seberat 650 kg dan juga 2 ekor kambing oleh Pj Bupati Pasuruan Dr. Andriyanto, S.H., M.Kes.­

Hewan-hewan kurban itu diserahkan usai Pj Bupati bersama jajaran Forkopimda Kabupaten Pasuruan menggelar salat Idul Adha di Masjid Subulus Salam, Dusun Cemoro, Desa Pungging, Kecamatan Tutur.

Seekor sapi dan dua ekor kambing tersebut, diserahkan kepada panitia kurban masjid setempat.

Baca Juga :  Bentuk Kepedulian Masyarakat,Walikota Pasuruan Bentuk Program PKG

Dalam penyembelihan hewan kurban, dinasnya senantiasa melakukan pemantauan.

Tak hanya sebelum penyembelihan. Tetapi juga pasca penyembelihan. Tercatat, hewan sembelihan yang tak luput dari pemantauan, sejumlah 10.801 ekor.

Rinciannya, sebanyak 2.219 ekor sapi, 6.031 ekor kambing, dan 2.551 ekor domba yang tersebar di 924 titik lokasi penyembelihan pada 24 kecamatan di Kabupaten Pasuruan.

“Ada 924 titik lokasi penyembelihan yang tersebar di 24 kecamatan. Dan, Alhamdulilah, kondisi hewan kurban semuanya dinyatakan dalam keadaan sehat dan layak sembelih,” tutupnya. (Hil)

Penulis : Hilda

Berita Terkait

GERTAK Menolak Raperda TJSL Kabupaten Pasuruan dan Harus Dikaji Ulang
Dukung Penuh Proses Pemeriksaan,Walikota Pasuruan Pimpin Entry Meeting Bersama BPK
Keluarga Besar Kodim 0819 Pasuruan Gelar Halal Bihalal, Pererat Silaturahmi di Momen Lebaran
Arus Balik dan Libur Lebaran Polres Pasuruan Tingkatkan Pengawasan di Titik Vital
Segenap Pimpinan Dan Sekretariat DPRD Kota Pasuruan Mengucapkan Selamat Hari Raya Idhul Fitri 1 Syawal 1445 H/2025
Segenap Pimpinan Dan Sekretariat DPRD Kabupaten Pasuruan Mengucapkan Selamat Hari Raya Idhul Fitri 1 Syawal 1445 H/2025
Wakil Bupati Pasuruan Shobih Asrori Bersama Forkopimda Berangkatkan 8 Armada Bus Mudik Gratis 2025
Buka Puasa Bersama Wartawan,Walikota Sampaikan Peran Penting Media Dalam Pembangunan Kota Pasuruan
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 14 April 2025 - 22:30 WIB

GERTAK Menolak Raperda TJSL Kabupaten Pasuruan dan Harus Dikaji Ulang

Sabtu, 12 April 2025 - 17:01 WIB

Dukung Penuh Proses Pemeriksaan,Walikota Pasuruan Pimpin Entry Meeting Bersama BPK

Selasa, 8 April 2025 - 14:25 WIB

Keluarga Besar Kodim 0819 Pasuruan Gelar Halal Bihalal, Pererat Silaturahmi di Momen Lebaran

Selasa, 8 April 2025 - 11:49 WIB

Arus Balik dan Libur Lebaran Polres Pasuruan Tingkatkan Pengawasan di Titik Vital

Senin, 31 Maret 2025 - 01:19 WIB

Segenap Pimpinan Dan Sekretariat DPRD Kota Pasuruan Mengucapkan Selamat Hari Raya Idhul Fitri 1 Syawal 1445 H/2025

Berita Terbaru

Lapas/Rutan

Lapas Kelas IIB Pasuruan Gelar Kegiatan Donor Darah

Sabtu, 19 Apr 2025 - 16:25 WIB