Jalin Sinergitas, FORMAT Hadir Dalam Pisah Sambut Kasi Inteljen Kejari Pasuruan 

- Jurnalis

Kamis, 25 Juli 2024 - 19:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

oppo_1026

oppo_1026

PASURUAN | Kabarnewsday.com – Forum Rembuk Masyarakat (FORMAT) Pasuruan jalin sinergitas menghadiri Pisah sambut Kasi Intelijen Kejaksaan Negeri Kabupaten Pasuruan, pada Kamis (25/7/24). Kasi Intelijen Kejari Kabupaten Pasuruan yang sebelumnya dijabat oleh Agung Tri Radityo, SH., MH, kini dijabat oleh Ferry Harry Ardianto, SH.

Agung sapaan akrab Kasi Intelijen Kejaksaan Negeri Kabupaten Pasuruan yang lama menyampaikan permintaan maaf jika ada salah selama ini dan dirinya juga memperkenalkan FORMAT Pasuruan kepada Kasi Intelijen yang baru.

Baca Juga :  AKBP Davis Busin Siswara, S.I.K., M.I.Kom,Akan Tindak Tegas Tekan Peredaran Miras di wilayah Hukum Pasuruan Kota

“Saya menyampaikan permintaan maaf jika ada salah selama ini,” ucapnya

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Ferry Harry Ardianto, SH Kasi Intelijen yang baru menyambut baik kedatangan FORMAT Pasuruan.

“Terimakasih atas kedatangannya, semoga kedepannya kami juga dibantu, saya juga terbuka. Jadi kita saling berjalan dan saling mengisi,” tuturnya.

Ditempat yang sama Ismail Makky Ketua FORMAT Pasuruan memperkenalkan dan menjelaskan tentang FORMAT Pasuruan.

Baca Juga :  Polres Pasuruan Gelar Upacara Resmi Pengukuhan Komite Olahraga Polri (KOP)

“Jadi di FORMAT Pasuruan ini adalah perkumpulan beberapa lembaga, LBH dan juga media yang tergabung,” katanya.

Lebih lanjut dirinya juga berharap kepada Kasi Intelijen Kejaksaan Negeri Kabupaten Pasuruan yang baru agar tidak kaget dengan pergerakan FORMAT Pasuruan.

“Karena kita juga bergerak di bidang antikorupsi, kadang-kadang ada ketidakpuasan dalam penanganan kasus korupsi, jadi tidak segan-segan kita itu bergerak. Ya demo, ya audiensi, tapi intinya kita semua itu saudara,” tutupnya. (Yas)

Penulis : Yasmin

Berita Terkait

GERTAK Menolak Raperda TJSL Kabupaten Pasuruan dan Harus Dikaji Ulang
Dukung Penuh Proses Pemeriksaan,Walikota Pasuruan Pimpin Entry Meeting Bersama BPK
Keluarga Besar Kodim 0819 Pasuruan Gelar Halal Bihalal, Pererat Silaturahmi di Momen Lebaran
Arus Balik dan Libur Lebaran Polres Pasuruan Tingkatkan Pengawasan di Titik Vital
Segenap Pimpinan Dan Sekretariat DPRD Kota Pasuruan Mengucapkan Selamat Hari Raya Idhul Fitri 1 Syawal 1445 H/2025
Segenap Pimpinan Dan Sekretariat DPRD Kabupaten Pasuruan Mengucapkan Selamat Hari Raya Idhul Fitri 1 Syawal 1445 H/2025
Wakil Bupati Pasuruan Shobih Asrori Bersama Forkopimda Berangkatkan 8 Armada Bus Mudik Gratis 2025
Buka Puasa Bersama Wartawan,Walikota Sampaikan Peran Penting Media Dalam Pembangunan Kota Pasuruan
Berita ini 76 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 14 April 2025 - 22:30 WIB

GERTAK Menolak Raperda TJSL Kabupaten Pasuruan dan Harus Dikaji Ulang

Sabtu, 12 April 2025 - 17:01 WIB

Dukung Penuh Proses Pemeriksaan,Walikota Pasuruan Pimpin Entry Meeting Bersama BPK

Selasa, 8 April 2025 - 14:25 WIB

Keluarga Besar Kodim 0819 Pasuruan Gelar Halal Bihalal, Pererat Silaturahmi di Momen Lebaran

Selasa, 8 April 2025 - 11:49 WIB

Arus Balik dan Libur Lebaran Polres Pasuruan Tingkatkan Pengawasan di Titik Vital

Senin, 31 Maret 2025 - 01:19 WIB

Segenap Pimpinan Dan Sekretariat DPRD Kota Pasuruan Mengucapkan Selamat Hari Raya Idhul Fitri 1 Syawal 1445 H/2025

Berita Terbaru

Lapas/Rutan

Lapas Kelas IIB Pasuruan Gelar Kegiatan Donor Darah

Sabtu, 19 Apr 2025 - 16:25 WIB