Sertu Suhardi Bersama Warga Kedawungwetan Bersihkan Pohon Tumbang

- Jurnalis

Jumat, 13 September 2024 - 19:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PASURUAN | Kabarnewsday – Angin kencang menyebabkan pohon tumbang di Jalan Desa Kedawungwetan,Jum’at (13/09/2024)siang.

Pohon dan rantingnya berserakan melintang di badan jalan, menghalangi akses jalan dan menyebabkan lalu lintas terhenti.

 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Anggota Koramil 0819/05 Grati Sertu Suhardi menjelaskan peristiwa pohon tumbang terjadi sekitar pukul 11.45 WIB.pihaknya langsung turun ke lokasi untuk menyingkirkan ranting pohon yang menghalangi akses jalan bekerjasama dengan masyarakat sekitar.

Baca Juga :  Bersama Mewujudkan Purwosari Bebas Open Defecation Free (ODF)

“Dengan adanya kejadian tersebut kami dengan warga sekitar berupaya membersihkan ranting pohon yang menghalangi jalan agar tidak terjadi kemacetan”jelas Suhardi

Baca Juga :  Polres Pasuruan Beri Trauma Healing Anak - anak Korban Bencana Tanah Gerak di Purwodadi

“Sekitar pukul 14.00 WIB, kondisi lalu lintas jalan kembali normal. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini. Kami mengimbau kepada masyarakat untuk lebih berhati-hati dan mengutamakan keselamatan saat berkendara, terutama dalam kondisi cuaca buruk seperti angin kencang,” imbuhnya.(Hil)

Penulis : Hilda

Berita Terkait

Semangat Gotong Royong Babinsa Karangrejo Bersama Warga Bersihkan TPU
104 Personel Amankan Ibadah Paskah di 39 Gereja Kabupaten Pasuruan
Satresnarkoba Polres Pasuruan Kota Ungkap 5 Pelaku Jaringan Pengedar Sabu-sabu
Telah Hadir !! Vaksin Internasional di RSUD Bangil 
Babinsa Bersama PPL, Dampingi Bulog Dalam Rangka Sergap 
Polres Pasuruan Kota Bekuk 3 Preman Diduga Peras Perusahaan di Kawasan Pier, Sehingga Dapat Apresiasi Dari Bupati 
Polres Pasuruan Kota Amankan Terduga Pelaku Premanisme di Wilayah PIER
Polres Lamongan Gelar Jumat Curhat Bahas Maraknya Order Fiktif dan Keamanan Pengiriman
Berita ini 26 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 16:09 WIB

Semangat Gotong Royong Babinsa Karangrejo Bersama Warga Bersihkan TPU

Jumat, 18 April 2025 - 08:39 WIB

104 Personel Amankan Ibadah Paskah di 39 Gereja Kabupaten Pasuruan

Kamis, 17 April 2025 - 20:35 WIB

Satresnarkoba Polres Pasuruan Kota Ungkap 5 Pelaku Jaringan Pengedar Sabu-sabu

Selasa, 15 April 2025 - 11:44 WIB

Babinsa Bersama PPL, Dampingi Bulog Dalam Rangka Sergap 

Senin, 14 April 2025 - 16:29 WIB

Polres Pasuruan Kota Bekuk 3 Preman Diduga Peras Perusahaan di Kawasan Pier, Sehingga Dapat Apresiasi Dari Bupati 

Berita Terbaru

Lapas/Rutan

Lapas Kelas IIB Pasuruan Gelar Kegiatan Donor Darah

Sabtu, 19 Apr 2025 - 16:25 WIB