Kadispendik Kota Pasuruan Gelar Acara Bootcamp Google Certified Educator Level 1

- Jurnalis

Kamis, 8 Agustus 2024 - 12:28 WIB

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Advertisements

PASURUAN | Kabarnewsday.com –Untuk meningkatkan kualitas SDM dalam memajukan pendidikan di Kota Pasuruan. Pelaksanaan Acara Bootcamp Google Certified Educator di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Pasuruan,Komunitas Google Educator Group (GEG) Pasuruan menggelar kegiatan Bootcamp Google Certified educator Level 1,Kegiatan tersebut dilaksanakan di aula Dinas Pendidikan kota Pasuruan ,Rabu (07/08/2024).

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Pasuruan Lucky Danardono AP.MM, mengatakan acara tersebut bersama rombongan fasilitator Google Certified Educator dan peserta Bootcamp Google Certified Educator Level 1. Sebanyak 15 Guru dari SDN dan SMPN Kota Pasuruan.

“Seperti yang kita ketahui, perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK).

Saat ini sangat pesat dan memberikan pengaruh yang signifikan dalam berbagai aspek kehidupan termasuk Pendidikan, oleh karena itu diperlukan guru-guru yang kompeten dalam memanfaatkan teknologi untuk meningkatkan kualitas pembelajaran di kelas”,kata lucky.

Perkembangan Saat ini sangat pesat dan memberikan pengaruh yang signifikan dalam berbagai aspek kehidupan termasuk Pendidikan, oleh karena itu diperlukan guru-guru yang kompeten dalam memanfaatkan teknologi untuk meningkatkan kualitas pembelajaran di kelas.

Untuk meningkatkan kompetensi guru dalam menggunakan teknologi Google for Education.

“Saya atas nama Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Pasuruan menyambut baik dan mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dalam penyelenggaraan kegiatan ini. Saya harap Kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar dan menghasilkan output yang bermanfaat bagi kemajuan pendidikan di kota Pasuruan,” terang Lucky.

Selanjutnya dengan adanya pelatihan ini,Para guru dapat menguasai berbagai aplikasi google yang dapat digunakan untuk menunjang proses belajar mengajar, sehingga dapat menciptakan proses pembelajaran yang menyenangkan dan berdampak bagi peserta didik.

Adapun pemanfaatan mengikuti pelatihan ini adalah

1. meningkatkan kemampuan dalam menggunakan teknologi Google for Education,

2. mengembangkan strategi pembelajaran yang inovatif dan kreatif

3. meningkatkan kualitas pembelajaran di kelas dan

4. meningkatkan mutu pendidikan di kota Pasuruan.

Lebih lanjut kepada para guru peserta pelatihan, manfaatkan kesempatan ini sebaik-baiknya untuk mempelajari berbagai materi oleh para fasilitator. Jangan ragu untuk bertanya dan edukasi Jika ada yang materi yang belum paham.(Hil)

Penulis : Hilda

Berita Terkait

Nasib Naas Tertimpa Siswa SMP N 3 Kota Pasuruan,Tewas Tersengat Listrik
Peringati HUT RI 79,DHC 45 Kota Dan Kabupaten Pasuruan Gelar Jalan Santai
LSM MAKI Gelar FGD Pengelolaan Anggaran BPOPP Dinas Pendidikan Jawa Timur
Tak Perlu Jauh Ke Malang,”SALUT Universitas Negeri MalangBerdiri Ponpes Al-Ikhlas Rembang Pasuruan
Ramadan: A Month of Spiritual Reflection, Devotion, and Charity
Wednesday Addams Musim Pertama | Teaser Resmi | Netflix
Building a Love of Reading: Tips and Strategies for Encouraging Kids to Develop a Reading Habit
Equity and Access in Indonesian Education: Addressing Disparities
Berita ini 51 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 16 Juni 2025 - 15:05 WIB

Nasib Naas Tertimpa Siswa SMP N 3 Kota Pasuruan,Tewas Tersengat Listrik

Minggu, 8 September 2024 - 21:22 WIB

Peringati HUT RI 79,DHC 45 Kota Dan Kabupaten Pasuruan Gelar Jalan Santai

Minggu, 11 Agustus 2024 - 01:32 WIB

LSM MAKI Gelar FGD Pengelolaan Anggaran BPOPP Dinas Pendidikan Jawa Timur

Kamis, 8 Agustus 2024 - 12:28 WIB

Kadispendik Kota Pasuruan Gelar Acara Bootcamp Google Certified Educator Level 1

Senin, 5 Agustus 2024 - 07:20 WIB

Tak Perlu Jauh Ke Malang,”SALUT Universitas Negeri MalangBerdiri Ponpes Al-Ikhlas Rembang Pasuruan

Berita Terbaru

Daerah

Peringati HUT ke- 53 PDIP Gelar Sarasehan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 22:40 WIB