Jalin Sinergitas Dengan Media dan LSM, Owner Cesa Little Garden Gelar Buka Puasa Bersama

- Jurnalis

Senin, 24 Maret 2025 - 21:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PASURUAN | Kabarnewsday – Di minggu terakhir bulan puasa ramadhan 1446 H, Owner Cesa Little Garden H. Decky Tjahyono Try Yoga, S. Sos, S.H, M.H menggelar kegiatan buka puasa bersama Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) wilayah Pasuruan, Jawa Timur, pada Senin (24/3/25) sore di Cafe Cesa Little Garden.

Zia Ulhaq atau yang kerap disapa Paul selaku Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pasuruan dalam sambutannya menyampaikan terima kasih atas undangan buka puasa bersama.

Baca Juga :  Babinsa Sambisirah Laksanakan Survey Rencana Panen Padi Dukung Ketahanan Pangan

“Saya mengucapkan terima banyak atas undangannya Pak Decky, semoga Pak Decky dilancarkan rezekinya serta karirnya,” tutur Paul.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Senada, perwakilan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Lujeng Sudarto juga menyampaikan hal yang sama.

“Terimakasih banyak Pak Decky atas undangannya, semoga hubungan ini bisa terus berkelanjutan,” ucapnya.

Baca Juga :  Kapolres Pasuruan Bantu Warga Tosari Bangun Tempat Ibadah di Daerah Terpencil

Ditempat yang sama, Decky juga menyampaikan rasa terimakasih kepada seluruh undangan yang hadir.

“Terimakasih banyak atas kehadirannya rekan-rekan, kegiatan buka puasa bersama ini merupakan kegiatan tahunan yang saya laksanakan. Namun saat ini saya sangat bangga, karena di tahun kemarin hanya beberapa yang hadir. Tetapi tahun ini, Alhamdulillah banyak yang hadir. Semoga di tahun depan lebih banyak lagi yang hadir,” tutupnya. (Hil)

Berita Terkait

Semangat Gotong Royong Babinsa Karangrejo Bersama Warga Bersihkan TPU
104 Personel Amankan Ibadah Paskah di 39 Gereja Kabupaten Pasuruan
Satresnarkoba Polres Pasuruan Kota Ungkap 5 Pelaku Jaringan Pengedar Sabu-sabu
Telah Hadir !! Vaksin Internasional di RSUD Bangil 
Babinsa Bersama PPL, Dampingi Bulog Dalam Rangka Sergap 
Polres Pasuruan Kota Bekuk 3 Preman Diduga Peras Perusahaan di Kawasan Pier, Sehingga Dapat Apresiasi Dari Bupati 
Polres Pasuruan Kota Amankan Terduga Pelaku Premanisme di Wilayah PIER
Polres Lamongan Gelar Jumat Curhat Bahas Maraknya Order Fiktif dan Keamanan Pengiriman
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 16:09 WIB

Semangat Gotong Royong Babinsa Karangrejo Bersama Warga Bersihkan TPU

Jumat, 18 April 2025 - 08:39 WIB

104 Personel Amankan Ibadah Paskah di 39 Gereja Kabupaten Pasuruan

Kamis, 17 April 2025 - 20:35 WIB

Satresnarkoba Polres Pasuruan Kota Ungkap 5 Pelaku Jaringan Pengedar Sabu-sabu

Selasa, 15 April 2025 - 11:44 WIB

Babinsa Bersama PPL, Dampingi Bulog Dalam Rangka Sergap 

Senin, 14 April 2025 - 16:29 WIB

Polres Pasuruan Kota Bekuk 3 Preman Diduga Peras Perusahaan di Kawasan Pier, Sehingga Dapat Apresiasi Dari Bupati 

Berita Terbaru

Lapas/Rutan

Lapas Kelas IIB Pasuruan Gelar Kegiatan Donor Darah

Sabtu, 19 Apr 2025 - 16:25 WIB