Gus Mujib Unggul Dalam Survey Prediksi Bupati Popularitas jelang Pilkada 2024

- Jurnalis

Senin, 19 Agustus 2024 - 18:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

oppo_2

oppo_2

PASURUAN | Kabarnewsday – Calon Bupati A.Mujib Imron Atau Gus Mujib Unggul dalam meraih peringkat teratas sebagai calon bupati yang popularitas dan memiliki elektabilitas tertinggi di Lembaga Survei Avemedia Research yang merilis hasil survei terbaru mengenai elektabilitas calon Bupati Pasuruan di pemilihan Bupati (Pilbup) Kabupaten Pasuruan 2024. Senin (19/8) di kantor Graha Addakhil Kantor DPC PKB Kab. Pasuruan

Hasil, Gus mujib meraih elektabilitas tertinggi dengan 86%.Prosentase elektabilitas Gus Mujib 53,9 persen, acceptabilitas 58,4 persen, dan popularitas sebesar 92,3 persen. Bahkan, acceptabilitas atau penerimaan sosok Gus Mujib di 4 parpol besar di Kabupaten Pasuruan juga cukup besar. Surve ini menggunakan metode tatap muka dan wawancara pada 10-14 Agustus 2024.

Baca Juga :  Ribuan Pendukung Paslon Bupati No Urut 02 meriahkan Kampanye Akbar 

Teknik sampling dan teknik pengumpulan data menggunakan multistage random sampling digunakan dalam survei ini. Margin of error diklaim ± 4% dengan tingkat kepercayaan 95 persen.

Gus mujib menuturkan salah satu persiapan itu adalah dukungan dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB). Bersyukur dukungan-dukungan dari beberapa partai politik sudah saya dapatkan dan pada waktunya nanti akan saya deklarasikan bareng-bareng.

“Kami syukuri hasil survei ini. Semoga Allah semakin menguatkan sampai pilkada nanti. Kami akan terus evaluasi dan melakukan pembenahan. Kesimpulan kami ternyata PKB sangat solid,” terang Gus Mujib. (Hil)

Penulis : Hilda

Berita Terkait

Tidak Puas,? Bisa Gugat Di PTUN Atau Jadi Partai Oposisi Pemerintah Kabupaten Pasuruan
Kuasa Hukum Paslon Bupati No Urut 02 Menyatakan Menang 90% Diperhitungan Sementara 
Mas Rusdi Bersama Keluarga Nyoblos Di TPS 01 Kalianyar Bangil 
Ribuan Pendukung Paslon Bupati No Urut 02 meriahkan Kampanye Akbar 
Ribuan Masyarakat Kota Pasuruan Meriahkan HUT Partai Golkar Ke-60 Tahun
Inilah Visi Misi Cabup No Urut 02 Dalam Debat Publik Pertama 
Cabup Rusdi Sutejo Hadiri Asosiasi Pengusaha Indonesia 
Resmi Dilantik Anggota DPRD H.Akhmad Rifai SH.MH Gelar Tasyakuran
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 25 Desember 2024 - 06:19 WIB

Tidak Puas,? Bisa Gugat Di PTUN Atau Jadi Partai Oposisi Pemerintah Kabupaten Pasuruan

Rabu, 27 November 2024 - 23:51 WIB

Kuasa Hukum Paslon Bupati No Urut 02 Menyatakan Menang 90% Diperhitungan Sementara 

Rabu, 27 November 2024 - 16:20 WIB

Mas Rusdi Bersama Keluarga Nyoblos Di TPS 01 Kalianyar Bangil 

Minggu, 24 November 2024 - 09:23 WIB

Ribuan Pendukung Paslon Bupati No Urut 02 meriahkan Kampanye Akbar 

Sabtu, 16 November 2024 - 15:26 WIB

Ribuan Masyarakat Kota Pasuruan Meriahkan HUT Partai Golkar Ke-60 Tahun

Berita Terbaru

Lapas/Rutan

Lapas Kelas IIB Pasuruan Gelar Kegiatan Donor Darah

Sabtu, 19 Apr 2025 - 16:25 WIB